
Kamis, 1 Oktober 2020. Komisi III DPRD Kalimantan Tengah, Bidang Pendisikan & Sosial Mengadakan kunjungan kerja ke SMKN 1 Marabahan. Kunjungan ini dalam rangka peninjauan peran serta perusahaan melalui program CSR (Corporate Social Responsibility) dalam mendukung pendidikan dan kesejahteraan social. Kunjungan ini ditujukan pada objek SMK yang mendapat fasilitas kontribusi CSR perusahaan di Batola diantaranya SMKN 1 Marabahan.
Komentar Terbaru